Kontrol AC Mobil

Kontrol AC Mobil: Fungsi, Letak, hingga Kiat Perbaikannya

Kontrol AC mobil sering kali jadi komponen yang dianggap remeh, tapi justru sering bermasalah kalau nggak dirawat dengan baik. Buat kamu yang tiap hari bergantung pada AC, baik di rumah, kantor, atau mobil, menjaga agar kontrol AC tetap awet itu penting banget. Bayangkan aja kalau sklar kontrol AC tiba-tiba rusak—panas, pengap, dan bikin mood hancur….

Inilah Cara Mematikan Mobil Matic yang Tepat

Inilah Cara Mematikan Mobil Matic yang Tepat

Cara mematikan mobil matic ini perlu diperhatikan karena bisa berpengaruh ke kondisi mobil matic-nya, lho. Mobil bertransmisi otomatis atau matic semakin banyak diminati di jalanan Indonesia, terutama di kota-kota besar. Dengan kenyamanan yang ditawarkan, mengemudikan mobil matic memang jadi terasa lebih mudah dan praktis. Namun, ada beberapa langkah yang perlu diperhatikan saat mematikan mobil matic…

Panduan Cara Memperbaiki Oli Transmisi yang Bocor

Panduan Cara Memperbaiki Oli Transmisi yang Bocor

Tiba-tiba oli transmisi mobil mengalami kebocoran dan pengin tahu gimana cara memperbaiki oli transmisi yang bocor di mobil? Transmisi kendaraan bisa dibilang jantung kedua setelah mesin. Nah, salah satu komponen penting dalam transmisi adalah oli transmisi. Fungsinya seperti pelumas pada mesin, membuat komponen dalam transmisi bisa bergerak dengan mulus dan tanpa hambatan. Tapi, bagaimana kalau…

Mobil Matic Jalan Sendiri Tanpa Digas

Mobil Matic Jalan Sendiri Tanpa Digas, Ini Penyebab & Solusinya

Tiba-tiba ada masalah mobil matic jalan sendiri tanpa digas? Bagi pengguna mobil matic, kenyamanan berkendara memang jadi keunggulan utama. Tinggal injak pedal gas, jalan. Tapi, pernahkah kamu mengalami situasi di mana mobil matic berjalan sendiri tanpa kamu menginjak gas? Meski terdengar aneh, ini adalah hal yang bisa terjadi dan kerap membuat pemilik mobil panik. Penyebab…

Ciri-ciri Mobil Matic Masih Bagus dan Layak Pakai

5 Ciri-ciri Mobil Matic Masih Bagus dan Layak Pakai

Mau beli mobil matic bekas dan pengin tahu gimana ciri-ciri mobil matic masih bagus? Membeli mobil matic bekas bisa jadi pilihan menarik buat kamu yang ingin kendaraan praktis tanpa ribet oper gigi manual. Tapi tentunya, perlu ekstra hati-hati dalam memilih, biar nggak sampai kecewa di kemudian hari. Ada beberapa ciri mobil matic yang masih bagus…

Ciri-ciri Transmisi Matic Overheat di Mobil

Inilah Ciri-ciri Transmisi Matic Overheat di Mobil

Punya mobil matic dan pengin tahu apa ciri-ciri transmisi matic overheat? Mobil dengan transmisi matic memang menawarkan kenyamanan tersendiri, terutama untuk berkendara di kota besar dengan lalu lintas yang padat. Pengemudi tidak perlu repot memindahkan gigi secara manual, cukup injak gas dan mobil akan melaju dengan mulus. Namun, seperti halnya mesin dan komponen lainnya, transmisi…

4 Gejala Sensor Matic Rusak di Mobil yang Wajib Diwaspadai

4 Gejala Sensor Matic Rusak di Mobil yang Wajib Diwaspadai

Gejala sensor matic rusak di mobil biasanya muncul dengan beberapa tanda permasalahan. Kamu pernah merasa aneh saat sedang mengemudi mobil matic, tapi tiba-tiba transmisi terasa kasar atau malah seperti enggan berpindah gigi? Kalau pernah, mungkin sensor transmisi di mobilmu yang jadi biang keladinya. Sensor ini memegang peranan penting dalam menjaga perpindahan gigi mobil tetap lancar,…

Inilah 6 Penyebab Mobil Matic Tidak Kuat Nanjak

Inilah 6 Penyebab Mobil Matic Tidak Kuat Nanjak

Pernah nggak sih kamu lagi asik-asik jalan tiba-tiba mobil matic kamu kesulitan nanjak? Rasanya ngeselin banget, apalagi kalau jalannya menanjak cukup terjal atau ramai kendaraan. Sebenarnya, ada beberapa faktor yang bisa jadi penyebab mobil matic tidak kuat nanjak, dan beberapa di antaranya bisa kamu atasi. Nah apa saja itu? Cek selengkapnya di bawah ini! Penyebab…

Mobil Matic Irit dan Bandel

Rekomendasi 9 Mobil Matic Irit dan Bandel

Buat kalian yang sering berkendara di perkotaan yang penuh kemacetan atau suka bepergian jarak jauh, mobil matic bisa jadi pilihan paling tepat. Selain praktis, mobil matic masa kini juga semakin irit bahan bakar dan tangguh, cocok banget buat aktivitas harian. Nah biar perjalanan jauhmu tidak menguras kantong, berikut ini bakal kami kasih beberapa daftar mobil…

Kenali Perbedaan Oli Matic CVT dan ATF

Kenali Perbedaan Oli Matic CVT dan ATF di Mobil Matic

Kalau kamu pengguna mobil matic, mungkin sering dengar istilah “oli CVT” dan “oli ATF.” Nah, meski keduanya adalah jenis pelumas yang dipakai untuk transmisi otomatis, ternyata fungsinya berbeda sesuai teknologi transmisi yang digunakan. Supaya lebih paham, yuk, kita bahas satu per satu perbedaan dari oli CVT dan ATF! Mengenal Perbedaan Oli Matic CVT dan ATF…